ORDA DIY TURUT BERDUKA ATAS WAFATNYA BAPAK DR. H. SRI RAHARTO, M.KES (YB2VLB)
Senin, 14 Desember 2020
Edit
Seluruh DPP dan Pengurus ORARI DAERAH D.I. Yogyakarta turut berduka cita atas wafatnya Bapak dr. H. Sri Raharto, M.KES - YB2VLB Ketua ORARI Lokal Gunungkidul pada hari ini Tanggal 14 Desember 2020 di RS. Muwardi Solo.
Jenasah akan dimakamkan Hari ini Pukul 15:30 WIB di Pemakaman Umum Kepek Wonosari
Semoga Almarhum diterima di sisi Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran, semoga husnul khotimah.